Dalam rangka memperingati Hari Nasional Sumpah Pemuda yang jatuh pada tanggal 28 Oktober 2022 serta ulang tahun ke-9 Forum Energizing Indonesia (FEI) Ikatan Alumni Departemen Teknik Gas Petro Kimia Fakultas Teknik Universitas Indonesia (FEI ILUNI DTGPK FTUI) telah terlaksana rangkaian kegiatan seminar internasional,