Fakultas Tenik Universitas Indonesia (FTUI) menyelenggarakan Technopreneur Spark yang bertujuan untuk memberikan edukasi/workshop kewirausahaan berbasis teknologi kepada mahasiswanya. Mengawali Technpreneur Spark di tahun 2024, FTUI menggandeng Smartfren Telecom untuk memberikan workshop dengan tema “KPI & Goals” yang dilaksanakan pada hari Senin tanggal 1 April 2024. Dr. Muhamad Sahlan, selaku Kepala Unit Wirausaha dan Inovasi FTUI,...