Pada Kamis (16/5), Program Studi Arsitektur Departemen Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Indonesia (FTUI) mengadakan kuliah dengan mengundang dosen dari University of South Australia, Dr. Julie Nichols. Beliau memberikan kuliah bertajuk ‘Yarning’ As Research Method. Myth; Memories; Imagination. Kuliah ini diselenggarakan secara luring di Ruang Seminar, Gedung Departemen Arsitektur FTUI pada pukul 7.30 – 9.30 WIB...