Fakultas Teknik Universitas Indonesia (FTUI) kembali mengadakan acara pra-wisuda secara luring pada 8 Agustus 2024, bertempat di Makara 04 Smart Meeting Room, Gedung Dekanat FTUI. Acara ini merupakan bagian dari rangkaian persiapan menuju wisuda Universitas Indonesia yang akan digelar pada 24—25 Agustus 2024 di Balairung UI. Dalam sambutannya, Plh. Dekan FTUI, Prof. Ir. Mahmud Sudibandriyo,...