enid
enid
Januari 9, 2025

Day

Doktor FTUI Melakukan Investigasi Praktik Commoning di Kampung Kota Menuju Kebertahanan

Pandemi COVID-19 telah menyoroti pentingnya fasilitas sanitasi layak sebagai kebutuhan dasar penting yang sering terlupakan meski merupakan salah satu pondasi dasar kesehatan. Sering kali, kondisi lingkungan fisik dan tata kelola fasilitas sanitasi di area permukiman padat tidak memadai. Sanitasi bersama menjadi pilihan yang terjangkau bagi masyarakat di permukiman padat jika mendapatkan pengelolaan yang baik. Hal...
X