Setelah dilakukan proses akreditasi pada bulan Desember 2016 oleh Japanese Accreditation Board Engineering Education (JABEE), Program Studi Teknik Kimia FTUI dinyatakan layak untuk menerima akreditasi dari JABEE. Penyerahan sertifikat Akreditasi JABEE dilakukan pada 7 April 2017 bertempat di Ruang Chevron, Gedung Dekanat FTUI. Penyerahan sertifikat akreditasi JABEE dilakukan oleh Dr. Yasuyuki AOSHIMA, Executive Managing Director...
Masalah utama dari pertumbuhan pesat ekonomi modern adalah terjadinya ketimpangan dan ketidakadilan spasial bagi kelompok ekonomi tradisional yang dalam penelitian ini diwakili oleh kelompok nelayan. Manado adalah salah satu kasusnya. Kondisi fisik Kota yang terletak di muara sungai Tondano, dengan bentuk geografi dan topografi dari sebuah tepian pegunungan dan daerah pesisir yang relatif sempit, telah...
Sesuai dengan amanah Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2014 tentang Keinsinyuran, Departemen Teknik Mesin (DTM) Fakultas Teknik Universitas Indonesia berinisiatif untuk mendukung usaha penyiapan insinyur profesional melalui program sertifikasi insinyur profesional bagi dosen-dosen di lingkungan Departemen Teknik Mesin, Fakultas Teknik Universitas Indonesia. Sebagai langkah awal sertifikasi, telah diadakan Lokakarya Sertifkasi Insinyur Profesional (LSIP) pada Jumat, 31 Maret...
Selamat kepada kontingen Universitas Indonesia yang telah mewakili UI dalam UTM Bridge Model Competition 2017 Dan berhasil menjadi: Juara 1 kategori Creativity and Buildability Juara 2 kategori Best Booth SRIVIJAYA TEAM Ardi – Nadhif – Miftah – Ajru di Universiti Teknologi Malaysia, 26 s.d. 29 Maret 2017 Terima kasih dan teruslah berprestasi!!! CARTALA FTUI 2017...
Sabtu 1 April 2017 Sebanyak 35 Satuan Pengamanan FTUI menyelenggarakan latihan rutin simulasi pemadam kebakaran di lingkungan Fakultas Teknik Universitas Indonesia. latihan rutin ini dilakukan sebagai bentuk pelayanan berupa peningkatan kapasitas disiplin dan cepat tanggap dalam menanggulangi becana kebakaran yang sewaktu-waktu bisa terjadi. Selain itu simulasi ini juga bertujuan mengecek dan memastikan instalasi peralatan pemadam...
Untuk meningkatkan kualitas dan kuantitas penulisan artikel ilmiah sivitas akdemika FTUI di Jurnal Internasional, khususnya mahasiswa S2 dan S3, Unit Riset dan Pengabdian Masyarakat FTUI mengadakan acara Scientific Article Writing Workshop. Acara ini diadakan pada 30 Maret 2017 bertempat di Ruang Chevron, Gedung Dekanat FTUI. Workshop ini menampilkan empat narasumber yaitu drg. Diah Ayu Maharani, S.K.G.,...
Tim UI Supermileage Vehicle kembali menorehkan prestasi pada ajang kompetisi Shell Eco Marathon Asia (SEM) 2017 yang berlangsung di Changi Exhibition Center, Singapura pada 16-19 Maret Februari. Dalam kompetisi ini, tim Sadewa UI berhasil menyabet juara 1 untuk kategori Urban Concept Gasoline. Sadewa berhasil unggul dengan catatan 375 kilometer per liter dengan kendaraan berbahan bakar...
Fakultas Teknik Universitas Indonesia menerima kunjungan dari Suranaree University of Technology (SUT) Thailand. Delegasi SUT diterima Dekan FTUI, Prof. Dedi Priadi, DEA didampingi Wakil Dekan II Bidang Sumber Daya, Ventura dan Administrasi Umum, Dr. Ir. Hendri D.S. Budiono, M.Eng; Manajer Riset & Pengabdian Masyarakat, Prof. Dr. Ir. Akhmad Herman Yuwono, M.Phil.Eng; serta Manajer Kerjasama, Kemahasiswaan,...
FTUI kembali menggelar seminar series, kali ini diadakan pada 10 Maret 2017 bertempat di Ruang Chevron, Gedung Dekanat FTUI. Seminar series kali ini menampilkan Prof. Chris Rudd dan Dr. Dunant Halim dari University of Nottingham Ningbo China. Acara dibuka dan dimoderatori oleh Manajer Riset dan Pengabdian Masyarakat FTUI, Prof. Akhmad Herman Yuwono, M.Phil.Eng. Prof. Chriss...
Fakultas Teknik Universitas Indonesia menerima kunjungan dari Universiti Teknologi Mara (UiTM), Malaysia pada 9-10 Maret 2017. Delegasi Universiti Teknologi Mara, Malaysia berasal dari Faculty of Applied Science UiTM. Delegasi UiTM diterima di Ruang Chevron, Gedung Dekanat FTUI oleh beberapa pimpinan FTUI, diantaranya Wakil Dekan I Bidang Pendidikan, Penelitian dan Kemahasiswaan, Dr. Ir. M. Asvial, M.Eng;...