Kamis, (12-05-2022) Fakultas Teknik Universitas Indonesia menyelenggarakan Pelatihan Bimbingan Teknis (BimTek) Pembuatan MOOCs (Massive Online Open Courses) kepada Dosen Fakultas Teknik Universitas Indonesia dari berbagai program studi.
Pada Kamis, (24/3) lalu, DPKHA UI melaksanakan Rapat Koordinasi Pemanfaatan Linkedin. Dalam rapat ini dihadirkan Ronny Supardi sebagai pembicara untuk menyampaikan manfaat Linkedin bagi sivitas akademika UI.
Bulan Ramadan adalah bulan berbagi. Selain berlomba-lomba mendekatkan diri kepada Allah, pada bulan ini kita juga dianjurkan untuk berbuat baik terhadap sesama.
Pada tanggal 17-21 Mei 2022, Dekan FTUI, Prof. Dr. Heri Hermansyah, ST., M.Eng., IPU mengunjungi beberapa universitas mitra FTUI di Australia dalam rangka memperkuat dan mengembangkan Program Kelas Internasional FTUI.
Tanggal 6 Juni 2022 yang akan datang, Kantek FTUI rencananya akan buka kembali melayani sivitas akademika FTUI. Sebelumnya, pada 21–25 Maret lalu, Kantek FTUI telah melakukan uji coba dengan membuka layanan bagi para mahasiswa FTUI yang melaksanakan Ujian Tengah Semester (UTS) secara luring.
Fakultas Teknik Universitas Indonesia (FTUI) menambah fasilitas ruang kelas dengan teknologi tinggi sebagai bagian persiapan menghadapi perkuliahan di era new normal.
Sebanyak 34 mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Indonesia (FTUI) berhasil lolos seleksi program beasiswa Indonesian International Mobility Awards (IISMA) tahun 2022.
Pada Senin–Selasa, 28–29 Maret 2022, HAKI (Himpunan Ahli Konstruksi Indonesia) dan Universitas Indonesia (UI) mengadakan The Asian Civil Engineering Coordinating Council (ACECC) The 42nd Executive Committee Meeting 2022.
Fakultas Teknik Universitas Indonesia telah melaksanakan Open House Webinar KKI FTUI pada hari Sabtu, 14 Mei 2022. Acara ini dilaksanakan secara daring melalui platform zoom online meeting.
Selasa, 10 Mei 2022, Unit Modernisasi dan Internasionalisasi Pendidikan Fakultas Teknik Universitas Indonesia menyelenggarakan kegiatan rapat konsinyering finalisasi buku pedoman program Merdeka Belajar Kampus Merdeka FTUI.