enid
enid

Blog

Kegiatan Alumni

Sabtu, 25 Juli 2015, Depok. Akhir pekan terakhir dalam libur lebaran tidak mengurangi niat berkumpul para alumni Fakultas Teknik Universitas Indonesia di acara Seminar Series, yang diprakasai oleh Mauren P.L. Toruan. Acara dengan tema “Kiat Menjadi Entrepreneur Sukses”, mampu menarik perhatian lebih dari 25 penonton selama +/- 2.5 jam. Dipandu oleh Bpk. Sony Danang Caksono […]

Penyerahan Bantuan Alat Peraga Pendidikan

Departemen Teknik Mesin FTUI khususnya Laboratorium Otomotif menerima bantuan alat peraga pendidikan berupa 1 unit mobil Nissan Juke. Seremonial penyerahan bantuan alat peraga pendidikan ini dilaksanakan pada 7 Agustus 2015 bertempat di Lobi Dasar Gedung Manufacturing Research Center FTUI. Hadir dalam acara ini, Dekan FTUI, Prof. Dedi Priadi, DEA; Ketua Departemen Teknik Mesin, Dr.-Ing. Nasrudin […]

Seminar Road Safety in Indonesia

Departemen Teknik Sipil FTUI khususnya bidang Ilmu Transportasi, mengadakan Seminar Road Safety in Indonesia. Seminar dilaksanakan pada 6 Agustus 2015 bertempat di Ruang Chevron, Gedung Dekanat FTUI. Seminar dibuka oleh Ketua Departemen Teknik Sipil, Ir. Widjojo A. Prakoso, Ph.D. Beberapa pembicara dalam seminar ini diantaranya, Prof. Oliver Carsten (Professor of Transport Safety, Institute for Transport […]

Kolaborasi Riset Swiss dan Indonesia di bidang Maritim

Departemen Teknik Mesin Universitas Indonesia khususnya Program Studi Teknik Perkapalan bekerjasama dengan Kedutaan Besar Swiss mengadakan acara Seminar Kolaborasi Riset Swiss dan Indonesia Inovasi dan Teknologi di bidang Maritim pada 5 Agustus 2015 bertempat di Auditorium K-301 FTUI. Ada 3 pembicara di acara ini yaitu Michel Gruering dari Helvetic Creative Technologies SA; Dr. Ir. Sunaryo, […]

FTUI Seminar Series

FTUI kembali mengadakan FTUI Seminar Series pada 3 Agustus 2015, kali ini menghadirkan Prof. Dr. rer. nat. Liselotte Schebek dari Faculty of Civil and Environmental Engineering, Technische Universität Darmstadt, Jerman. Acara dibuka dengan sambutan dari Kepala Departemen Teknik Sipil, Ir. Widjojo A. Prakoso, M.Sc., Ph.D Prof. Schebek menyampaikan presentasi tentang Penelitian Audit Keberlanjutan Teknologi. Audit […]

Lowongan Pengajar CEP CCIT FTUI

  Continuing Education Program- Center for Computing and Information Technology Fakultas Teknik Universitas Indonesia Urgently Needed: Faculty Job Assignment (fulltime) Responsibilities: • Teaching in computer programming, maintaining student activity in a good manner to achieve high quality of education and other responsibility related to those activities. Number of position required: 3 positions • 1 position […]

Halal bi Halal dan Dies Natalis FTUI 51

Di hari pertama masuk kerja setelah libur lebaran pada tanggal 22 Juli 2015, seperti tahun-tahun sebelumnya, civitas akademika Fakultas Teknik Universitas Indonesia mengadakan halal bi halal. Ada  yang membedakan acara halal bi halal tahun ini dengan  halal bi halal tahun-tahun sebelumnya, yaitu halal bi halal tahun ini juga merupakan perayaan dies natalis FTUI ke 51 […]

Beasiswa Yayasan Marga Jaya Sejahtera

Melalui surat ini dengan hormat kami sampaikan informasi beasiswa Yayasan Marga Jaya Sejahtera. Program beasiswa ini diperuntukan untuk mahasiswa Program S1 dengan persyaratan sebagai berikut:   mahasiswa aktif duduk di semester 5 (lima) dan 7 (tujuh); berprestasi dengan IPK minimal 3.30; bukan perokok aktif; tidak sedang menerima beasiswa dari perusahaan atau instansi lain; bersedia mengikuti […]

Promosi Doktor FTUI Periode Juni-Juli 2015

12 Juni 2015 Dr. Albert Eddy Husin “Model Aliansi Strategis Dalam Kemitraan Pemerintah Dan Swasta Pada Mega Proyek Infrastruktur Berbasis Value Engineering Untuk Meningkatkan Nilai Kelayakan Proyek” Promotor:  Prof. Dr. Ir. Tommy Ilyas, M.Eng Ko-Promotor I: Prof. Ir. Suyono Dikun, M.Sc., Ph.D Ko-Promotor II: Prof. Ir. Dana Santoso, M.Eng.Sc., Ph.D Dewan Penguji: – Ir. Widjojo […]

Zero Finding Audit Eksternal ISO 9001: 2008 PAF FTUI

Untuk tetap menjaga kualitas pelayanannya kepada para stakeholder Fakultas Teknik khususnya Mahasiswa FTUI, Pusat Administrasi Fakultas (PAF) menjalankan Manajemen Mutu berbasis ISO 9001: 2008. Sertifikasi telah diraih pada 9 Juli 2013 dengan masa berlaku 3 tahun dan kewajiban Surveilance Audit (audit eksternal) setiap tahunnya. Surveilance Audit merupakan pembuktian bahwa organisasi tetap menjalankan Manajemen Mutu secara […]

X