Dr. Ernia Susana, mahasiswa Program Doktor Teknik Elektro, Fakultas Teknik (FT), Universitas Indonesia (UI) telah mengembangkan metode baru untuk memantau kadar gula darah tanpa menggunakan jarum. Metode ini memanfaatkan teknologi cahaya yang disebut sinyal Photoplethysmography (PPG) dan kecerdasan buatan atau Artificial Intelligence (AI) yang diharapkan dapat memantau kadar gula darah pasien diabetes dengan lebih mudah, […]