Pada (26/02), Faculty of Built Environment, Universiti Malaya, di bawah pimpinan Prof. Sr Ts. Dr. Azlan Shah Ali, Dean of Faculty of Built Environment, melakukan kunjungan kerja sama ke Fakultas Teknik Universitas Indonesia (FTUI). Kunjungan ini bertujuan untuk menjajaki kolaborasi program kerjasama pendidikan, penelitian dan kerjasama hibah antar kedua universitas. Delegasi diterima oleh Prof. Ir. […]